Air yang biasanya digunakan untuk memadamkan api, tapi disini justru malah air yang dapat membuat atau memuncul api. Dan bukan sembarang api, karena api yang dibuat oleh air ini berwarna hijau. Berikut ini step-step bagaimana cara membuat api dengan menggunakan air.
*Peringatan: Ini bukanlah sesuatu percobaan yang aman jadi pastikan untuk mengenal dan tahu akan bahan dan cara melakukannya. Dan satu lagi, jangan biarkan percobaan ini dilakukan oleh anak-anak.
Step 1: Materials
Step 2: Ammonium Nitrate
Step 3: Penggilingan
Step 4: Saatnya Percobaan Dimulai
Saatnya melihat hasilnya, mula-mula gunakan terlebih dahulu alat keselamatan seperti kacamata dan sarung tangan, lakukan hal ini ditempat yang terbuka dan jauh dari bahan yang dapat dengan mudah terbakar, siapkan bahan-bahan tadi dan siram dengan air menggunakan suntikan dan pipet atau sejenisnya.
Dan.. Duar!!! inilah hasilnya
0 komentar:
Post a Comment